Manfaat Jus Tomat Untuk Kesehatan Tulang - Info Kesehatan - Alhasil, kerusakan tulang wanita yang mengonsumsi jus tomat, suplemen dan kombinasi keduanya jauh lebih rendah daripada yang tidak mengonsumsi. Dan dihasilkan pula bahwa kandungan antioksidan dalam darah merekapun tinggi. Ini adalah factor-faktor yang sangat peting untuk kesehatan tulang dan mengurangi dampak osteoporosis.
antioksidan dan merupakan sumber lycopen yang terbaik.
Dari sana diketahui bahwa minum jus tomat 2 gelas sehari dapat meningkatkan kesehatan tulang. Bagaimana dengan tomat mentah? Tomat mentah belum tentu memiliki manfaat yang sama. Lycopen paling mudah diserap setelah melewati proses, sehingga jus tomat, saus tomat dan kecap merupakan sumber likopen yang lebih baik dari pada tomat mentah. Dari dulu kita lebih mengenal susu tinggi kalsium adalah produk yang tepat untuk membangun tulang yang kuat, namun saat ini, ada produk lain selain susu untuk tujuan yang sama. Dengan jus tomat, Bunda bisa memberikan nutrisi yang baik untuk tulang-tulang Bunda agar Bunda bisa berdiri tegak diusia senja nanti. Amin… Artikel Lainnya :
- APA ITU KESEHATAN REPRODUKSI
- Khasiat Buah Kesemek untuk kesehatan
- 10 penyakit mental yang harus dihindari
- Cara Meninggikan Badan Secara Alami dan Cepat
Judul : Manfaat Jus Tomat Untuk Kesehatan Tulang
Deskripsi : Manfaat Jus Tomat Untuk Kesehatan Tulang - Info Kesehatan - Alhasil, kerusakan tulang wanita yang mengonsumsi jus tomat, suplemen dan ko...